Relationship

10 Cara Menghadapi Pria Aries yang Sedang Marah Paling Ampuh

Pria Aries merupakan salah satu pria dengan karakter yang unik dan berbeda dengan pria kebanyakan. Pria aries dikenal memiliki kemampuan bicara yang baik dan mampu meyakinkan lawan bicaranya.

Meskipun ia cenderung  memiliki standar yang tinggi menyangkut pasangan. Namun hal itu relatif sesuai dengan kepribadiannya serta kepantasan ia untuk mendapatkan sesuatu yang lebih.

Tentunya sebagai pasangan dari si aries anda harus cukup merasa berbangga, sebab tidak mudah lho bisa menjadi pasangan pria dengan zodiak berlambang kambing ini sebagaimana cara balikan dengan pacar .

Meskipun dalam menjalankan sebuah hubungan pastinya tidak selalu berjalan mulus Perdebatan dan pertengkaran pasti akan selalu ada sebagaimana cara meluluhkan hati pria aries yang sedang marah .  Dengan kepribadiannya yang unik tentu harus ada trik khusus sebagaimana 10 Cara Menghadapi Pria Aries yang Sedang Marah paling ampuh.

  1. Bersikap Tenang

Pertama, yang anda adalah bersikap tenang dan jangan panik saat si doa marah. Sebab panik akan membuat suasana semakin panas. Sebaliknya dengan sikap tenang maka akan dapat meredam suasana dan kemarahan yang timbul sebagaimana cara meredam emosi suami .

2. Jangan Ikut Terbawa Emosi

Terkadang saat ia marah kita tidak bisa untuk menahan diri untuk tidak terbawa emosi. Bahkan ada wanita yang salah kaprah dengan berbalik marah. Tentu saja hal ini salah besar, sebab sikap demikian akan semakin memperunyam situasi. Sebaiknya jangan ikut terpancing dan terbawa emosi ya ladies sebagaimana untuk membuat ciri pria merasa bersalah .

3. Berfikir Secara Jernih

Berfikirlah secara jernih, bahwa kemarahan hanyalah wujud emosi yang sesaat. Jangan terlalu dipikirkan dan fokus saja untuk memperbaiki hubungan dan meredamkan kemarahan si doi. Jangan sampai kemarahannya membuat kamu kalut dan berfikir macam macam.

4. Jangan Ambil Hati Ucapannya

Ketika marah pasti ia kan mengucapkan kata kata menyakitkan, oleh karena itu maka jangan memasukkan ucapannya kedalam hati. Sebab jika kamu melakukannya maka kamu juga akan merasa sakit hati dan terbawa perasaan sebagimana cara mengatasi kemarahan pacar .

5. Berikan Waktu Ia Untuk Berfikir

Saat marah seseorang akan membutuhkan ketenangan, maka biarkanlah ia untuk berfikir. Berikan waktu untuknya sendiri dan memikirkan baik baik apa yang sebenarnya menyulut emosinya. Saat suasana sudah kondusif maka tentu hati dan fikiran akan lebih dingin.

6. Menjadi Pendengar yang Baik

Buatlah diri anda menjadi pendengar yang baik yang mau mendengarkan semua keluhan dan keluh kesahnya saat ia marah biarkan ia meluapkan kemarahannya. Jangan memotong atau menimpali perkataannya, biasanya jika sudah puas mengeluarkan unek uneknya maka ia akan tenang dengan sendirinya.  [AdSense-B]

7. Jangan Sungkan Meminta Maaf

Dalam sebuah pertengkaran antar pasangan jangan sungkan untuk meminta maaf terlebih dahulu. Tidak peduli siapa yang salah namun kata maaf terbukti paling manjur untuk meredam kemarahan doi seperti alasan pria diam saat marah .

8. Biarkan Suasana Menjadi Dingin

Sebagaimana yang telah dijelaskan tadi bahwa saat marah seseorang sedang dalam kondisi yang panas. JHIka ditambah semakin panas maka yang ada akan membakar hubungan. Karenanya maka biarkan suasana menjadi dingin dengan sendirinya.

9. Jangan Berbalik Menyerang

Apapun yang di ucapkan dan diungkapkannya hanya merupakan bentuk kekesalan dan kemarahan. Jadi jangan berupaya untuk menyerang balik dan memperunyam keadaan menjadi semakin parah seperti juga pada cara membuat pria sadar akan kesalahannya .

10. Ungkapkan Rasa Sayangmu

Terakhir adalah katakan bahwa kamu menyayanginya, serta tidak ingin ia marah berkepanjangan. Maka pasti ia kan langsung meredam amarahnya dan memberikan pelukan padamu.

itulah tadi, 10 Cara Menghadapi Pria Aries yang Sedang Marah paling ampuh. Semoga dapat membantu

Recent Posts

7 Zodiak yang Suka Gaya Hidup Mewah

Percaya atau tidak, zodiak sedikit banyak mempengaruhi berbagai aspek dalam kehidupan manusia. Mulai dari sifat,…

9 months ago

10 Kelemahan Wanita Aries yang Membuat Dirinya Sendiri Kesal

Wanita berzodiak aries umumnya memiliki beberapa kelebihan yang patut dibanggakan. Kelebihan wanita aries, di antaranya…

10 months ago

7 Penyebab Wanita Menjadi Gemuk setelah Melahirkan dan Cara Mengatasinya

Melahirkan merupakan salah satu momen dalam kehidupan seorang wanita yang sangat menakjubkan. Melahirkan tak hanya…

10 months ago

Wanita Frigid: Ciri, Penyebab dan Cara Mengatasinya

Kesehatan dalam semua aspek harus menjadi yang utama. Apalagi jika menyangkut permasalahan kehidupan seksual. Sering…

11 months ago

3 Manfaat Buah Kentang untuk Kecantikan dan Cara Membuatnya

Kentang merupakan salah satu hasil pertanian yang tumbuh subur dan melimpah di Indonesia. Kentang juga…

12 months ago

4 Manfaat Buah Lemon untuk Kecantikan

Di tengah maraknya aksi boikot terhadap beberapa merk terkenal, termasuk merk untuk produk-produk kecantikan, sudah…

12 months ago