Tips dan Trick

6 Cara Mengatur Waktu Bagi Ibu Rumah Tangga yang Mudah Dilakukan

Seperti yang kita tau fungsi ibu dalam keluarga salah satunya adalah mengatur rumah agar tetap terlihat bersih, sama seperti istilah ibu yang rapih melahirkan anak yang rapih, ibu yang baik melahirkan anak yang baik. Sebenarnya, itulah sebabnya sering kali para ibu bekerja seperti non stop tanpa istirahat dan kenal lelah.

Tapi sebenarnya hal tersebut berbahaya bagi kesehatan mental ibu, hal ini telah dibuktikan oleh para psikolog bahwa para ibu rumah ternyata lebih besar kemungkinan untuk merasa depresi daripada wanita karir loh, untuk itu sangat penting bagi ibu untuk tahu cara mengatur waktu, nah kali ini klub wanita punya beberapa cara mengatur waktu bagi ibu rumah tangga

  1. Membuat jadwal

Sering kali kita bekerja tanpa henti dan malah terlihat engga ada yang rapih itu karena kita selalu terbiasa dengan mengerjakan sesuatu, eh belum beres udah ganti kerjaan akhirnya tubuh malah lelah. Oleh karena itu buatlah jadwal pekerjaan yang harus dilakukan dari pagi hingga petang hari agar anda tidak mengeluarkan tenaga berlebihan, cara ini juga merupakan salah satu Cara Mengatur Pekerjaan Rumah Tangga dengan baik loh

  1. Deadline

Bagi sebagian orang mungkin deadline adalah salah satu hal paling menakutkan, tapi manfaat deadline adalah kita bisa bekerja tempat waktu bahkan lebih tepat kok, selain itu dengan deadline kita bisa belajar untuk mengatur waktu dengan baik loh ladies, cara seperti ini juga merupakan cara dan tips menjadi wanita smart.

  1. Berfikir positif

Salah satu cara mengatur waktu bagi ibu rumah tangga adalah dengan mulai berfikir positif, karena dengan berfikir positif kita juga akan mendapatkan semangat semangat yang positif loh ladies, untuk meningkatkan pikiran yang positif kamu bisa melakukan yoga diwaktu senggang. Dan jangan khawatir yoga juga salah satu olahraga yang baik untuk wanita loh.

  1. Merawat diri

Setelah bekerja seharian ada baiknya para ibu untuk merawat diri mereka sendiri, selain membahagiakan diri sendiri, merawat diri adalah salah satu cara menjadi istri idaman suami loh. Anda bisa memulai dengan rangkaian perawatan tubuh ala korea hingga rangkaian perawatan wajah ala korea, anda juga bisa membaca rahasia cantik orang jepang

  1. Bekerja sama dengan suami

Cara mengatur waktu bagi ibu rumah tangga selanjutnya adalah dengan bekerja sama dengan suami, engga masalah jika suami anda bekerja salama 6 hari selama seminggu, anda bisa mengatur waktu khusus saat dia libur, namun jika suami anda kurang dewasa malah terkesan egois mungkin anda harus terlebih dahulu mengatasinya dengan cara menghadapi suami emosional, cara menghadapi suami kurang tanggung jawab dan cara menghadapi suami kurang dewasa. [AdSense-B]

  1. Hiburan

Jika seluruh pekerjaan rumah sudah beres pergilah berlibur dengan keluarga, selain dapat menghangatkan keluarga dengan berlibur anda akan sedikit tahu cara memahami pria yang kini menjadi suami anda, fakta membuktikan bahwa berlibur membuat  beberapa orang menjadi kembali dekat loh ladies.

Nah itu dia 6 cara mengatur waktu bagi ibu rumah tangga, bagaimana sebenarnya mudah bukan. Semangat berubah menjadi lebih baik ya ladies. Demi masa depan keluarga dan anak anak kalian juga loh!

Recent Posts

7 Zodiak yang Suka Gaya Hidup Mewah

Percaya atau tidak, zodiak sedikit banyak mempengaruhi berbagai aspek dalam kehidupan manusia. Mulai dari sifat,…

2 months ago

10 Kelemahan Wanita Aries yang Membuat Dirinya Sendiri Kesal

Wanita berzodiak aries umumnya memiliki beberapa kelebihan yang patut dibanggakan. Kelebihan wanita aries, di antaranya…

3 months ago

7 Penyebab Wanita Menjadi Gemuk setelah Melahirkan dan Cara Mengatasinya

Melahirkan merupakan salah satu momen dalam kehidupan seorang wanita yang sangat menakjubkan. Melahirkan tak hanya…

3 months ago

Wanita Frigid: Ciri, Penyebab dan Cara Mengatasinya

Kesehatan dalam semua aspek harus menjadi yang utama. Apalagi jika menyangkut permasalahan kehidupan seksual. Sering…

3 months ago

3 Manfaat Buah Kentang untuk Kecantikan dan Cara Membuatnya

Kentang merupakan salah satu hasil pertanian yang tumbuh subur dan melimpah di Indonesia. Kentang juga…

5 months ago

4 Manfaat Buah Lemon untuk Kecantikan

Di tengah maraknya aksi boikot terhadap beberapa merk terkenal, termasuk merk untuk produk-produk kecantikan, sudah…

5 months ago