Innisfree Green Tea Pure Cleansing Foam menjadi salah satu produk keluaran brand kosmetik ternama korea yang pastinya memiliki berbagai manfaat alami bagi kulit. Dengan bahan-bahan alami dan khas pulau Jeju pastinya produk ini sangat aman digunakan oleh hampir semua jenis kulit.
Tak perlu diragukan lagi, sebab brand ini sudah banyak dikenal di mancanegara. Bahkan para beauty blogger indonesia juga merekomendasikannya sebagai pilihan produk skincare yang tepat bagi wanita asia.
Mencuci muka merupakan salah satu cara untuk membersihkan muka. Apalagi jika rutinitas yang anda lakukan pastinya akan membuat kulit muka menjadi kotor. Jika tidak dibersihkan tentunya akan menimbulkan masalah pada wajah misalnya saja jerawat.
Untuk itulah Innisfree Green Tea Pure Cleansing Foam hadir sebagai foam yang memberikan banyak fungsi dan kegunaan. Dalam artikel ini telah dirangkum mengenai 10 manfaat Innisfree Green Tea Pure Cleansing Foam untuk wajah bersih setiap hari. Simak selengkapnya.
1. Membersihkan Kulit
Manfaat pertama Innisfree Green Tea Pure Cleansing Foam pastinya adalah membersihkan wajah. Dengan perasan asli teh hijau dan jeju green tea yang kaya akan amino acid dan mineral yang tentunya mampu mampu membersihkan wajah secara lebih optimal sebagaimana manfaat innisfree soybean energi essence .
2. Mengunci Kelembaban Kulit
Innisfree Green Tea Pure Cleansing Foam dengan busa lembutnya juga mampu mengunci kelembaban kulit. Sehingga tentunya kulit wajah anda semakin lembab. Sangat cocok dan direkomendasikan bagi anda yang memiliki kulit kering seperti juga manfaat innisfree no sebum bb cream .
3. Membersihkan Kotoran
Pastinya Innisfree Green Tea Pure Cleansing Foam sebagai foam atau sabun muka tentu mampu mengangkat kotoran wajah. Kotoran yang menumpuk pastinya akan sangat mengganggu penampilan dan jika tidak rutin dibersihkan. Oleh sebab itu, rajin cuci muka dengan Innisfree Green Tea Pure Cleansing Foam ya ladys.
4. Memberi Efek Menyegarkan
Kandungan perasan teh hijau tentu memberikan efek yang menyegarkan bagi wajah seperti juga manfaat innisfree no sebum vlur powder , manfaat innisfree clay mask dan manfaat innisfree green tea . Tentunya dapat mengembalikan kesegaran wajah. Serta membuat anda semakin rileks di segala aktivitas. [AdSense-B]
5. Membuat Kulit Lebih Cerah
Penggunaan rutin Innisfree Green Tea Pure Cleansing Foam bermanfaat untuk membuat kulit lebih cerah. Dengan busa yang creamy dan lembut akan mampu membersihkan kulit hingga pori terdalam. Sehingga pastinya akan membuat kulit wajah anda nampak semakin cerah.
6. Antioksidan
Kandubgan green tea nya sebagai bahan utama dan alami merupakan sumber antioksidan bagi kulit. Pastinya kita membutuhkan hal ini untuk menangkal radikal bebas. Sekaligus juga semakin membuat kulit nampak sehat seperti manfaat innisfree capsule recipe pack .
7. Menghaluskan Kulit
Innisfree Green Tea Pure Cleansing Foam juga memberikan manfaat dengan memberikan kehalusan ekstra bagi kulit. Sehingga akan membuat kulit wajah anda nampak kian halus. So, bye bye kulit wajah kasar yang pastinya membuat anda tidak percaya diri seperti manfaat innisfree serum green tea .
8. Mengurangi Minyak Berlebih pada Wajah
Meskipun memberikan kelembaban namun Innisfree Green Tea Pure Cleansing Foam tidak membuat kulit wajah menjadi berminyak. Tentunya tidak masalah jika digunakan oleh anda yang memiliki masalah dengan kulit berminyak. Kandungan green tea alaminya mampu mengontrol minyak yang diproduksi secara berlebihan. [AdSense-C]
9. Memudarkan Noda Bekas Jerawat
Innisfree Green Tea Pure Cleansing Foam juga bermanfaat untuk membantu anda dalam memudrkan noda jerawat. Pastinya jika dibiarkan saja maka noda ini akan mengganggu penampilan anda. Serta akan membuat penampilan anda kurang menarik dan tak mempesona lagi.
10. Mencerahkan Kulit Wajah
Ingin wajah semakin cerah kaka kangan ragu untuk menggunakan Innisfree Green Tea Pure Cleansing Foam sebagai rangkaian perawatan wajah ala korea. Dengan kandungan bahan alami yang menyegarkan wajah. Mampu membersihkan kotoran dan noda sekaligus membuat wajah nampak semakin cerah dari hari ke hari.
10 manfaat Innisfree Green Tea Pure Cleansing Foam untuk wajah bersih setiap hari. Tentunya hasil maksimal akan anda dapatkan jika menggunakannya secara bersama-sama dengan produk skincare innisfree lainnya. Selamat mencoba dan semoga artikel ini dapat bermanfaat.