Seorang ibu pastinya gelisah dan panik jika anaknya sakit. Sebagai ibu yang baik pasti memberikan yang terbaik untuk anaknya kapanpun itu. Terkadang peran ibu dalam psikologi anak usia dini juga sangat mempengaruhi kinerja otak anak.
Apalagi jika anak menderita sakit yang anak sendiri tidak bisa menahannya karena masih kecil. Ciri ciri ibu yang baik adalah seorang ibu yang merawat anaknya ketika anak itu sakit maupun sehat.
Jika anak terkena batuk berdahak, hal yang utama dilakukan seorang ibu adalah pergi ke dokter bukan, tapi terkadang anak juga tidak mau minum obat atau pastinya anak akan rewel.
Maka dari itu, ibu harus tau cara sabar menghadapi anak yang rewel. Jika ibu ingin anaknya segera sembuh atau ingin tau cara mengatasi anak batuk berdahak, simak ulasan berikut
- Memberi Anak Madu
Memberikan anak madu pada saat anak batuk berdahak akan membantu anak dalam meredakan batuk anak, itulah salah satu ciri ciri ibu yang baik, seorang ibu yang mampu bertanggung jawab terhadap anaknya. Anda bisa mencampurkan madu dengan teh hangat atau air putih biasa. Campur kan satu sendok makan madu ke dalamnya.
2. Memperbanyak Cairan
Memperbanyak cairan atau banyak minum bisa membantu anak dalam mengencer kan dahak dan mengurangi dahak. Salah satu tanggung jawab seorang ibu terhadap anaknya adalah melakukan segala cara agar anaknya sembuh dia sakit.
3. Menjauhkan Anak Dari Polusi Udara
Sebisa mungkin seorang ibu menjauhkan anaknya dari polusi udara, karena polusi udara isa mengganggu pernafasan anak pada saat anak sakit. Jika anak memaksakan diri tetap bermain dan rewel, seorang ibu wajib mengetahui cara sabar menghadapi anak rewel pada setiap waktu
4. Membantu Anak Mengeluarkan Dahak atau Lendir
Biasanya orang tua akan membantu anak dalam mengeluarkan dahak, entah anak di ajari untuk meludah setelah batuk atau terkadang ibu yang biasanya menyedot dahak anak secara langsung
5. Larutan Garam Untuk Dahak
Cara menjadi ibu yang baik untuk anak salah satunya adalah dengan cara membantu anak untuk sembuh dari sakitnya. Anda seorangibu, bisa membuatkan larutan garam untuk mengurangi sakit tenggorokan akibat batuk berdahak dengan cara berkumur dengan larutan garam. [AdSense-B]
6. Menghindari Makanan Yang Menyebabkan Batuk
Anak memang menyukai es krim bukan, terkadang di saat yang tepat pun anak akan rewel meminta es krim. Maka seorang iu harus pandai menjelaskan bahwa anak terseut sedang sakit dan menghindarkan anak dengan makanan yang bisa menyebabkan batuk seperti es, coklat, makanan berlemak dan lain lain.
7. Istirahat Yang Cukup
Tips menjadi ibu yang sukses mendidik anak adalah mampu memberikan sesuatu yang di turuti anak seperti menyuruhnya berhenti bermain saat sakit, menyuruh anak istirahat saat mereka sedang sakit, karena dengan istirahat yang cukup anak akan segera sembuh dari penyakitnya
8. Konsultasi Atau Memeriksakan Anak Ke Dokter
Jika dirasa batuk berdahak pada anak tidak kunjung sembuh, ibu harus mengkonsultasikan si kecil dengan dokter atau membawanya periksa ke dokter, karena memeriksakan anak adalah salah satu tanggung jawab ibu terhadap anaknya.
Nah itu dia 8 cara mengatasi anak batuk berdahak yang harus ibu tau. Menjadi ibu memang tidaklah mudah mempunyai tanggung jawab yang berat untuk anak dan keluarganya. Maka buat para ibu, semangatlah dalam mendidik anak dan merawat anak anda. Semoga artikel ini bermanfaat untuk anda.